Monday, December 27, 2010

TRON: LEGACY (TRON)

Jenis Film : Fantasy
Produser : Sean Bailey, Jeffrey Silver, Steven Lisberger
Produksi : Walt Disney Pictures
Homepage : http://disney.go.com/tron/
Durasi : -

Pemain :  
  • Jeff Bridges
  • Garrett Hedlund 
  • Bruce Boxleitner
  • Olivia Wilde
  • Michael Sheen 
  • James Frain
Sutradara : Joseph Kosinski
Penulis : Adam Horowitz, Edward Kitsis



Sinopsis :
Sam Flynn (Garrett Hedlund), pemuda 27 tahun, dihantui penyebab hilangnya sang ayah, Kevin Flynn (Jeff Bridges) secara misterius, pria yang dikenal sebagai perancang video game terkemuka di dunia. Ketika Sam menemukan sinyal aneh yang dikirim dari permainan dingdong milik Flynn, dirinya masuk ke dunia dimana Kevin telah terperangkap selama 20 tahun. Pada tahun 2107, dengan bantuan Quorra (Olivia Wilde), Sam dan Kevin memulai perjalanan hidup atau mati melalui alam semesta digital-visual menakjubkan yang diciptakan oleh Kevin, dengan kendaraan dan senjata yang belum pernah diciptakan, dan penjahat kejam yang berusaha mencegah mereka untuk melarikan diri dari dunia tersebut

Sumber : Cineplex21

1 comment:

  1. DI JUAL kaos TRON LEGECY
    LIMITED EDITION
    Kaos Built-Up (tanpa sambungan samping)
    tersedia warna putih dan biru turquoise
    Size M, L
    Rp. 125.000

    more info
    http://urbansoul-collection.blogspot.com/

    ReplyDelete